TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

[breadcrumbs]

TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

TKJ Adalah singkatan dari Teknik Komputer JaringanTKJ merupakan sebuah kejuruan yang mempelajari tentang cara merakit komputer, mengenal dan mempelajari komponen hardware apa saja yang ada di dalam komputer, merakit komputer serta fokus mempelajari jaringan dasar.

Bidang ilmu yang dipelajari adalah : Instalasi Jaringan Computer dalam Rumah/Kantor, antar Kantor, antar Provinsi, bahkan Suatu Negara

STRUKTUR ORGANISASI BENGKEL TEKNIK KOMPUTER JARINGAN SMK PGRI 1 SIDOARJO